I Love You



I Love You

auth : AL
cast : bacalah dan kau akan tau :D

Pertama mendengar lagu “MOTHER”nya infinite langsung menganak sungai air mataku #baylebay dan tiba-tiba jadilah ini.... happy reading, maaf kalau agak ngga jelas jalan ceritanya :D (proses latihan)



'hyung kau mau ikut denganku?'

'kau mau ke taman itu lagi?'

'objeknya bagus hyung, aku suka melihat anak-anak bermain'

'tunggu sebentar, aku ambil kameraku dulu'

di taman....

'hyung kau sedang mengambil gambar atau tertidur? Itu terlalu lama'

'diam kau, pergi, urusi kameramu saja'

'hyung lihat, lihat, anak kecil yang sedang main ayunan'

'hmmmm...'

'hyung cepat lihat'

'hyaaaa.. Kau menghancurkan fokusnya, sial'

'sorry hyung, silahkan lanjutkan'

15 menit sudah mereka berdua saling dia dan fokus dengan kamera masing-masing.
'chajatta!!!' mereka berdua mengucapkan kata yang sama. Kamera mereka kini fokus menghadap objek yang sama.

Seorang anak kecil berlari lari dengan sang ibu di belakangnya.

'yaaa tertangkap!' ibunya memainkan jari jarinya pada perut sang anak.

'ampun eomma, ampun'

'katakan i love you dulu baru eomma hentikan'

'tidak mau'

'mwo?? Mau eomma gelitikin lagi?'

'stop stop, oke eomma saranghaeyo, neomu neomu neomu saranghaeyo'
anak tersebut kini dipeluk hangat oleh ibunya. 

'katakan sekali lagi'

'neomu neomu saranghaeyo eomma, jeongmal jeongmal jeongmal'
ibunya kembali memeluknya, lalu mencium pipi buah hatinya.
........
'hyung aku ingin menemui ibunya anak itu'

'kau menyukainya? Ckckck apakah seleramu sudah berubah?'

'hyaa hyung, aku tidak gila. Aku hanya tertarik dengan adegan mereka'

'kau juga memperhatikan?'

'iya, nice moment hyung. Kau mau ikut?'

akhirnya mereka berdua mendatangi ibu dan anak tadi.
'annyeonghaseyo ahjumma'

'oh, ne.. Maaf ada apa anak muda?'

'tidak ada apa-apa' mereka tampak bingung memulai pembicaraan.

'apa kalian wartawan?'

'ah bukan bukan, hobby ya hobby, kami suka dunia foto'

'Oo.. Apa kalian mau mengambil foto kami?'

'mianhaeyo ahjumma, sebenarnya sedari tadi kami sudah mengambil fotomu..'

'ah ahjumma, kenapa kau menyuruh anakmu mengatakan i love you berkali kali? Itu hukuman yang sangat lucu'

si ahjumma hanya tertawa mendengar celotehan kami.

'membiasakannya...' mendengar jawaban itu mereka mengerutkan kening.

'membiasakannya mengucapkan kata i love you, banyak yang berpikir itu kata yang pasaran. Tapi taukah kalian kalau itu sangat sulit diucapkan. Semua orang tua sangat suka mendengar anaknya mengucapkan kata itu'

.......
setelah puas berjalan-jalan di taman mereka pulang dan langsung menyambangi ruang makan. Mereka mendapati ibu mereka sedang makan sendirian.

'eomma, apa kau sakit?'

'tidak, eomma lapar. Cepat cuci tangan kalian dan makanlah'

setelah selesai makan semua orang di rumah masuk ke kamar masing-masing.
'hyung, aku ingin mengatakan sesuatu pada eomma, tapi rasanya masih aneh.. Hyung apa kau pernah mengucapkan saranghae pada eomma?'

'seingatku... Ah aku tak dapat mengingatnya'

'ah sepertinya kau juga tidak pernah'

prankkkkkk... 

'hyung, apa itu? Sepertinya ada yang pecah' mereka berdua keluar dari kamar dan menemukan ibunya sedang duduk di dapur.

'eomma, apa kau sakit?'

'istirahatlah eomma biar kami yang menyelesaikannya'

'tidak apa-apa eomma hanya kurang istirahat'

'eomma, kalau kau merasa sakit katakan saja, biar aku dan hyung yang melakukan pekerjaan rumah'

'tak apa-apa, sungguh eomma baik-baik saja' mereka membawa ibu mereka ke dalam kamar dan menyelimuti ibu mereka.

'istirahatlah eomma'

'eomma, kau jangan sakit ya. Kalau kau sakit aku dan hyung merasa bersalah'

'wae?'

'selama ini aku dan hyung tidak pernah memperhatikanmu, bahkan eomma sakitpun aku tidak tau'

'iya eomma, aku sebagai anak tertua tidak bisa dibanggakan. Eomma tolong jangan pernah berkata kalau kau baik-baik saja, jika kau sakit katakan saja sakit'

melihat kedua anaknya, ibu menangis dan mencoba bangkit untuk memeluk kedua anaknya.
'sunggyu-ya, howon-ah, eomma bangga mempunyai anak seperti kalian. Meskipun kalian kadang nakal, tak masalah itu adalah sebuah proses. Maanfaatkanlah masa muda kalian sebaik mungkin. Ok?'

'eomma, emm eomma...'

'ye?'

'emmm eomma i love you' howon mengucapkannya dengan muka tersipu malu, membuat sang ibu gemas.

'saranghaeyo eomma' kini giliran sunggyu, mata sipitnya semakin tak terlihat saat dia tersipu malu.

'sepertinya ada yang aneh dengan kalian?'

'saranghaeyo eomma, neomu neomu saranghaeyo' kini howon dan sunggyu mengucapkannya secara bersamaan.. mereka bertiga berpelukan hangat..

I Love You sebuah kalimat yang sangat tak asing dalam kehidupan manusia, hampir setiap orang mengetahuinya. 
I Love You, sebuah kalimat umum namun sangat sulit diucapkan kepada orang yang kita sayang. Meskipun telat, tak akan pernah salah mengucap kata I Love You..

How should i start this awkward confession?
Love you, i really wanted to tell you i love you. Common words but i never told you.
Now, i'll give all my love to you
even if the world press me down, even when i feel like i'm alone.
You always show me an unchanging love.
I promise, i'll be better..
For you my angel.... (INFINITE ~ Mother)

Posted in . Bookmark the permalink. RSS feed for this post.

Leave a Reply

Diberdayakan oleh Blogger.

Swedish Greys - a WordPress theme from Nordic Themepark. Converted by LiteThemes.com.